Sengitnya Kompetisi Computational Thinking dan Competitive Programming di Tisigram 2019
Sabtu (2/10), HIMAKOM bersama Jurusan Teknik Komputer dan Informatika Polban telah berhasil melaksanakan acara Tisigram (Kompetisi Pemrograman) tahun 2019 secara langsung di gedung JTK Politeknik Negeri Bandung. Tisigram merupakan program kerja tahunan dari Himpunan Mahasiswa Komputer (HIMAKOM) yang bertujuan untuk melatih kemampuan mahasiswa dalam bidang pemrograman serta problem solving. Tisigram tahun ini terdiri dari Competitive…